Welcome to My Blog



Do’a seorang muslim untuk saudaranya ketika saudaranya tidak mengetahuinya adalah do’a yang mustajab (terkabulkan).Di sisinya ada malaikat yang bertugas.Setiap kali dia mendo'akan kebaikan untuk saudaranya,malaikat tersebut berkata : "Aamiin, dan engkau akan mendapatkan yang sama dengannya." [HR. Muslim 2733] Dengan mendo'akan kebaikan untuk saya,Insyaa Allah Anda akan mendapat kebaikan yang sama.

Senin, 31 Mei 2010

Beberapa Akhiran (Suffix)
Pembentuk Kata Benda

A. Akhiran –ness

Contoh : 1. bitterness = kepahitan
2. brightness = kecerahan
3. cleanness = kebersihan
4. conciousness = kesadaran

Kata – kata benda di atas berasal dari kata sifat. Perhatikan tabel berikut:

Kata Sifat Makna Kata Benda Makna
bitter pahit bitterness kepahitan
bright cemerlang brightness kecemerlangan
clean bersih cleanness kebersihan
concious sadar conciousness kesadaran

Pola perubahan dari kata sifat menjadi kata benda adalah sebagai berikut:





Contoh Penggunaan dalam kalimat.

1. This medicine tastes bitter.
(=Obat ini terasa pahit.)
2. The bitterness of the medicine is different from another medicine.
(=Kepahitan obat itu berbeda dari obat yang lain.)
3. This room is clean.
(=Ruangan ini bersih.)
4. We must keep the cleanness of the room.
(=Kita harus menjaga kebersihan ruangan itu.)

Latihan 1. Dengan memperhatikan arti kata sifatnya, coba kamu tebak arti kata bendanya dari kata – kata berikut.

Contoh : kata sifat => dark = gelap
kata benda => darkness = kegelapan

Kata Sifat Makna Kata Benda Makna
good baik goodness
great hebat greatness
happy bahagia happiness
kind baik hati kindness
lonely sepi loneliness
ready siap readiness
sick sakit sickness
thick tebal thickness
uneasy gelisah uneasiness
blind buta blindness
clever pintar cleverness
blunt tumpul bluntness
bold berani boldness
calm tenang calmness
careless ceroboh carelessness
cheap murah cheapness
cheerful ceria cheerfulness
close dekat closeness
cold dingin coldness
complete lengkap completeness
cool sejuk coolness

Latihan 2. Lengkapilah bagian yang kosong pada tabel berikut dengan kata – kata yang benar.

Kata Sifat Makna Kata Benda Makna
crudeness kekasaran
tenang sedateness
lembut softness
sama sameness
crisp garing
dirty kotor
dry dryness
dump kelembaban
empty kosong
fair jujur
fine kehalusan
foolish ketololan
forgetful lalai
fresh freshness
friendly keramahan
fuzzy tidak jelas
greedy serakah
holy holiness
homesick rindu
sad sedih


B. Akhiran –er

Contoh : 1. teacher = pengajar (guru)
2. learner = pelajar, pembelajar
3. writer = penulis
4. doer = pelaku, yang melakukan.
5. player = pemain

Semua kata di atas berasal dari kata kerja (Verb) yang ditambah akhiran –er. Jadi kata “teacher” = pengajar berasal dari kata “teach” = mengajar. Secara lengkap dapat dilihat pada tabel berikut:

Kata Kerja (Verb) Makna Kata Benda (Noun) Makna
teach mengajar teacher pengajar
learn belajar learner pembelajar
write menulis writer penulis
do melakukan doer pelaku
play bermain player pemain

Akhiran –er pada kata – kata tersebut mengandung makna “orang yang melakukan tindakan yang disebutkan oleh kata kerjanya”. Untuk mengartikannya ke dalam bahasa Indonesia kita tinggal mengganti awalan “me-“ atau “ber-“ pada kata kerja dengan awalan “pe-“ pada kata bendanya.

Latihan. Berdasarkan makna kata kerjanya, coba kamu terka makna kata bendanya dari kata – kata berikut:

Kata Kerja Makna Kata Benda Makna
advise menasehati adviser
box bertinju boxer
buy membeli buyer
call menelpon caller
catch menangkap catcher
dance menari dancer
debate berdebat debater
deceive menipu deceiver
dream bermimpi dreamer
drive mengemudi driver
fight bertarung fighter
help menolong helper
hunt berburu hunter
interview mewawancarai interviewer
kill membunuh killer
listen mendengarkan listener
read membaca reader
report memberitakan reporter
run berlari runner
sell menjual seller
shoot menembak shooter
sing menyanyi singer
swim berenang swimmer
vote memilih voter
work bekerja worker

Beberapa kata benda berakhiran “-er” juga memiliki makna “alat untuk melakukan tidakan yang disebutkan oleh kata kerjanya, seperti, kata “mixer” berasal dari kata “mix = mengaduk” ditambah akhiran “er”= alat untuk” jadi kata “mixer” maknanya adalah “alat untuk mengaduk”.

Latihan 2. Carilah makna kata benda berakhiran berikut.

No. Kata Benda Makna
1. blender ......................................................................
2. cooker ......................................................................
3. copier ......................................................................
4. counter ......................................................................
5. cutter ......................................................................
6. dispenser ......................................................................
7. freezer ......................................................................
8. heater ......................................................................
9. printer ......................................................................
10. saver ......................................................................

C. Akhiran –MENT
Akhiran ini berfungsi mengubah kata kerja menjadi kata benda. Maknanya sama dengan akhiran –NESS, yakni hasil dari tindakan.

Contoh : announcement (=pengumuman) => announce (=mengumumkan) + akhiran –ment
measurement (=pengukuran) => measure (=mengukur) + akhiran –ment

Latihan. Berdasarkan makna kata kerjanya, coba kamu terka makna kata bendanya dari kata – kata berikut:

Kata Kerja Makna Kata Benda Makna
abolish menghapus abolishment ..................................
abridge memendekkan abridgement ..................................
achieve mencapai achievement ..................................
adjust menyesuaikan adjusment ..................................
advertise mengiklankan advertisement ..................................
agree menyetujui agreement ..................................
align meluruskan alignment ..................................
arrange menyusun arrangement ..................................
better memperbaiki betterment ..................................
decipher menguraikan decipherment ..................................
develop membangunan development ..................................
disarm melucuti senjata disarmament ..................................
equip memperlengkapi equipment ..................................
excite menggairahkan excitement ..................................
govern memerintah goverment ..................................
improve meningkatkan improvement ..................................
infringe melanggar infringement ..................................
judge mempertimbangkan judgement ..................................
maltreat menganiaya maltreatment ..................................
settle menyelesaikan settlement ..................................
state menyatakan statement ..................................
treat memperlakukan treatment ..................................





Latihan 2. Lengkapilah kalimat berikut ini dengan kata benda atau kata kerja yang tepat dari daftar di atas.

1. The g_ _ _ _ _ _ _ _ in Indonesia is lead by a president.
2. All countries in the conference a _ _ _ _ d to reduce the production of dangerous chemical subtances.
3. The a _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ of a product is very important to a company.
4. A good leader should be able to j _ _ _ _ everything well before making a decision.
5. This problem is very complicated, but we will try to s _ _ _ _ _ it as soon as possible.
6. You can _ _ _ _ _ _ e your ability in English by reading English magazine regularly.
7. Plagiarism (Penjiplakan) is a form of i _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ of copy right (=hak cipta).
8. What can we do to improve our a _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ next semester?
9. The parents can be sent to sentence (dihukum) because of the bad _ _ _ _ t _ _ _ _ to their children.
10. Rackets, shuttlecocks, nets and shoes are _ _ _ _ p _ _ _ _ s which are needed for playing badminton.

D. Akhiran -TION/-ATION
Akhiran pembentuk kata benda ini termasuk akhiran yang sangat banyak digunakan. Dalam kata serapan bahasa Indonesia biasanya akhiran ini berubah menjadi akhiran “-si”.
Contoh : 1. “organization” diserap kedalam bahasa Indonesia menjadi “organisasi”.
2. “association” diserap ke dalam bahasa Indonesia menjadi “asosiasi”.

Kata – kata di atas berasal dari kata kerja sebagai berikut:

Kata Kerja Makna Kata Benda Makna
organize mengatur organization pengaturan
associate menghubungkan association perkumpulan


Perhatikan beberapa contoh lainnya berikut ini:

Kata Kerja Makna Kata Benda Makna
abort menggugurkan abortion aborsi, pengguguran
accelerate mempercepat acceleration akselerasi, percepatan
accommodate memberi tempat untuk menginap accommodation akomodasi, tempat menginap
adapt menyesuaikan adaptation adaptasi, penyesuaian
add menjumlahkan addition adisi, penjumlahan
adulate memuji secara berlebihan adulation adulasi, pujian yang berlebihan
adopt mengangkat,memungut adoption adopsi, pengangkatan
affiliate bergabung affiliation affiliasi, gabungan
calculate menghitung calculation kalkulasi, perhitungan
deviate menyimpang deviation deviasi, penyimpangan
fomulate merumuskan formulation formulasi, rumus





Latihan 1. Carilah kata asal dari kata – kata berakhiran –TION/-ATION berikut ini. Nomor 1 dan 2 ijawab sebagai contoh untuk kamu.

No Kata Benda
(kata berimbuhan) Makna Kata Kerja
(kata asal) Makna
1. action aksi,tindakan act bertindak
2. activation pengaktifan activate mengaktifkan
3. amputation
4. celebration
5. circulation
6. collaboration
7. collection
8. combination
9. communication
10. competition
11. confirmation
12. corruption
13. delegation
14 deletion
15. emancipation
16. eruption
17. examination
18. formation
19. frustration
20. gravitation
21. hospitalization
22. ignition
23. immigration
24. immitation
25. information
26 investigation
27. limitation
28. maturation
29. nomination
30. radiation

Latihan 2. Lengkapilah kalimat berikut dengan kata kerja atau kata benda yang tepat dari l latihan 1 di atas.

1. Many people c _ _ _ _ _ _ _ _ d the new year, 2008 happily.
2. All 9th year students of SMP will attend the final e _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ next month.
3. The c _ _ _ _ _ _ _ _ _ in Indonesia happens everywhere which makes the people of this country poorer and poorer.
4. The _ _ d _ _ _ _ _ _ of ultra violet ray can be dangerous for our body.
5. Thousands athletes from many countries _ _ _ p _ _ _ in the Olympic Games.
6. Do you like to c _ _ _ _ _ _ stamps as your hobby?
7. R A Kartini is known as the fighter of the women _ _ _ _ c _ _ _ _ _ _ _ in Indonesia.
8. You must not d _ _ _ _ _ the important files from the computer.
9. The e _ _ _ _ _ _ _ of Krakatau in 1883 caused tremendous tidal waves which killed thousands people living along the Indonesian Ocean.
10. A : Who was the inventor of the g _ _ _ _ _ _ _ _ _ _ theory?
B : I know he was Albert Einstein, wasn’t he?
A : Yes,you’re right.

E. Akhiran –ITY

Akhiran ini berfungsi untuk mengubah kata sifat (Adjective) menjadi kata benda (Noun). Misalnya, “national” =bangsa (adjective) menjadi “nationality” =kebangsaan (noun), “humid” = lembab (adjective) menjadi “humidity” = kelembaban (noun).

Pola perubahan dari kata sifat menjadi kata benda adalah sebagai berikut:





Beberapa contoh:

Kata Sifat Makna Kata Benda Makna
abnormal tidak normal abnormality ketidaknormalan
active giat activity kegiatan
civil sopan civility kesopanan
dense padat density kepadatan
difficult sulit difficulty kesulitan
disloyal tidak patuh disloyalty ketidakpatuhan
diverse beragam diversity keberagaman
durable dapat tahan lama durability daya tahan
elastic kenyal elasticity kekenyalan
able mampu ability kemampuan
equal sama,setara equality kesetaraan
fatal menimbulkan kematian fatality kematian
feasible dapat dikerjakan feasibility kemungkinan terjadi
festive berhubungan dengan pesta festivity pesta ria, perayaan







Latihan 1. Carilah kata asal dari kata – kata berakhiran –ITY berikut ini. Nomor 1 sudah dijawab sebagai contoh untuk kamu.

No Kata Benda
(kata berimbuhan) Makna Kata Kerja
(kata asal) Makna
1. flexibility kelenturan flexible lentur
2. fluidity ketidakstabilan
3. formality acara resmi
4. fragility kerapuhan
5. frigidity ketidakacuhan
6. futility kesia – sian
7. geniality keramah – tamahan
8. generality keadaan umum
9. gentility keramahan
10. humanity kemanusiaan
11. imbecility kedunguan
12. illegality ketidaksyahan
13. impossibility ketidakmungkinan
14. responsibility pertanggungjawaban
15. security keamanan

Latihan 2. Ubahlah kata sifat berikut menjadi kata benda berakiran –ITY.

Kata Sifat Kata Benda Makna
fertile
insane
intense
lax
legal
local
mature
mental
mobile
moral
neutral
noble
opportune
plural
possible
pure
regular
real
similar
stable
timid
unpopular

Latihan 3.
Lengkapilah kalimat berikut ini dengan kata sifat atau kata benda yang tepat dari latihan 2

1. The soil in this area is very f _ _ _ _ _ _ so the plants grow very well.
2. The _ _ g _ _ _ _ _ _ _ in studying is very important to improve you achivements.
3. The girl looked _ _ _ _ d. She never gazed upward her face .
4. Is it _ o _ _ _ _ _ _ for me to visit you tomorrow night?
5. It is difficult for me to differentiate the twin brothers because of their s _ _ _ _ _ _ _ _ _ .
6. The _ _ u _ _ _ form of the word “ child” is “children”.
7. Raden Saleh, a very popular painter in our conutry, was born in a n _ _ _ _ family in Java.
8. You must take every _ _ _ o _ _ _ _ _ _ _ which comes to you as quickly as possible.
9. Many people doubt about the m _ _ _ _ _ _ _ of the goverment officials in our country.
10. A referee should be _ e _ _ _ _ _ when he leads a game. Good luck

5 komentar:

  1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  2. Sangat membantu . Terima kasih

    BalasHapus
  3. Sangat membantu. Terimaksih.. πŸ™‚

    BalasHapus
  4. Makasih sangat membantu buat tugas sekolah πŸ‘πŸ‘πŸ‘

    BalasHapus
  5. Terima kasih sudah membantu....

    BalasHapus